Penertiban PKL di Alun-alun Lumajang
Guna menciptakan ketertiban umum serta menjamin kenyamanan masyarakat di Seputar Alun-alun Kota Lumajang, Regu Srikandi Satuan Polisi Pamong Praja Kab. Lumajang secara rutin berupaya mengantisipasi dan menertibkan aktifitas PKL yang melebihi batas sebagaimana ketentuan yang telah disepakati.
Rabu/03 Januari 2024