Upaya Penanganan Gangguan Ketertiban Umum di Jalan Brigjen Katamso (Toga)
Menindaklanjuti informasi/pengaduan warga terkait dengan keberadaan ODGJ di sekitar Toga, Satpol PP Kabupaten Lumajang mengamankan ODGJ tersebut yang telah meresahkan dan membahayakan warga sekitar .
Kamis, 10 Agustus 2023