Program "Talkshow Dewan Mendengar" yang diselenggarakan di Radio Gloria Paramitha FM dengan Tema Penegakan Hukum Terhadap Peredaran Rokok Ilegal, Selasa, 8 Nopember 2022.
ANDIK SUDARSONO, SH. selaku Kepala Seksi Penyuluhan Masyarakat SATPOL PP kabupaten Lumajang menyampaikan wawasan dan pemahaman tentang rokok ilegal dan legal, serta mengajak masyarakat di wilayah kabupaten Lumajang berperan aktif dalam memberantas peredaran rokok ilegal.
Siaran yang diselenggarakan oleh Gloria FM memiliki kontribusi positif dalam rangka memberantas peredaran rokok ilegal di kabupaten Lumajang.